Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
IRWANTO, 15 April 2025 09:58:59 WIB
.jpeg)
Bendungan SIDA – Balai Padukuhan Bendungan Kalurahan Bendungan menjadi saksi semaraknya kegiatan pemberdayaan perempuan melalui pelatihan pembuatan tas talikur. Acara yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan kemandirian ekonomi para perempuan ini dihadiri oleh berbagai kelompok perempuan aktif di Kalurahan, termasuk Ibu-ibu PKK, kader KB, kader Posyandu, dan anggota Kelompok Wanita Tani (KWT).
Artikel Terkini
-
Ribuan Peserta Jalan Sehat Meriahkan HUT RI 71
14 Agustus 2016 08:42:32 WIB WARTOSID Bendungan. Sudah menjadi agenda tahunan bahwa Pemerintah Desa Bendungan dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan mengadakan berbagai agenda kegiatan. Untuk Tahun 2016 ini untuk memberikan semangat warga masyarakat dalam menjaga kebersihan dan keindahan lingkungan diadakan lomba pengagungan... ..selengkapnya
-
Syarat Yang harus Di Siapkan Bagi Pelamar Staff Desa Bendungan
12 Agustus 2016 13:33:25 WIB WARTOSID Bendungan.Berikut ini adalah persyaratan yang harus disuiapkan bagi pelamar Staff perangkat Desa Bendungan yang teruang dalam Peraturan Kepala Desa Bendungan No.3 Tahun 2016 Tentang Tata Tertib Penjaringan dan Penyaringan atau Seleksi Calon Perangkat Desa Tahun 2016 pada bagian Kelima Pasal 10. ... ..selengkapnya
-
Jalan Sehat 17-an Rebutkan Kambing
11 Agustus 2016 11:45:30 WIB Didik RustantoBendungan,SID,Agenda rutin kegiatan hari kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2016 salah satunya adalah jalan sehat. Tahun ini akan di adakan minggu 14 Agustus 2016. Memperebutkan ratusan doorprise hiburan, dan doorprise utama 1 ekor kambing. Di harapkan dengan kegiatan ini meningkatkan kesatuan mas... ..selengkapnya
-
Revisi Jadwal Kegiatan Pengisian Staff Perangkat Desa
08 Agustus 2016 14:01:02 WIB WARTOLAMPIRAN KEPUTUSAN PANITIA PELAKSANA PENGISIAN CALON STAF PERANGKAT DESA NOMOR 1/KPTS/2016 TENTANG JADWAL KEGIATAN NO TANGGAL KEGIATAN KETERANGAN 1. 01 Agustus 2016 Pembentukan Panitia Kepala Desa 2. 3 Agustus 2016 Menyusun Jadwal kegiata... ..selengkapnya
-
Jadwal Kegiatan Panitia Pengisian Staff Desa (REVISI)
08 Agustus 2016 13:55:16 WIB WARTOEvaluasi hasil keputusan rapat panitia menghasilkan beberapa point perubahan dalam jadwal kegiatan pengisian staf peranggkat desa, karena mengingat perbub yang berlaku terkait jadwal kegiatan. Berikut adalah hasil keputusan yang sudah disahkan oleh Panitia. KEPUTUSAN PANITIA PELAKSANA PENGISIAN ST... ..selengkapnya
-
Pengelolaan Sampah Untuk Masyarakat
05 Agustus 2016 10:45:41 WIB Didik RustantoSelang(SID), Rabu 3 agustus 2016 paadepokan 41 KKN UST Jogjakarta mengadakan penyuluhan mengenai pengelolaan sampah bagi masyarakat. Ini merupakan salah satu program pemberdayaan masyarakat yang menjadi program kerja KKN Tahun ini Yaitu Posdaya ( pemberdayaan masyarakat ). Menghadirkan nara sumber d... ..selengkapnya
-
Jadwal Kegiatan Panitia Pengisian Staff Desa
03 Agustus 2016 11:52:37 WIB WARTOSID.Bendungan. Setelah tahapan pembentukan Panitia Pelaksana Pengisian Calon Staf Perangkat Desa, panitia terbentuk melakukan sidang yang pertama untuk membahas tentang jadwal kegiatan. Sidang perdana dilakukan Selasa, 2 agustus 2016. Berikut adalah lampiran Keputusan Panitia Pelaksana Pengisian Cal... ..selengkapnya
-
Panitia Pengisian Staf Perangkat Desa Terbentuk
02 Agustus 2016 09:14:25 WIB WARTOSID Bendungan. Untuk memenuhi kebutuhan tenaga sekaligus untuk memperlancar kegiatan pemerintah desa karena semakin beratnya tanggung jawab yag diemban oleh perangkat desa, pada tahun ini 2016 akan melakukan pengisian 2 staf perangkat desa. Tahap awal dalam proses pengisian ini telah dilaksannakan m... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selain Pelatihan Talikur, Kader Dan PKK Juga Mendapatkan Pelatihan Kewirausahaan
- Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
- LP2A Mengadakan Syawalan Se Kalurahan Bendungan
- Purna Tugas, Kamituwa Kalurahan Bendungan Pamit
- Masyarakat Kalurahan Bendungan Laksanakan Tradisi Malam Selikuran
- Hujan Deras, Akibatkan Tembok PKM Roboh
- PELUR NO 18 THN 2024