Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
IRWANTO, 15 April 2025 09:58:59 WIB
.jpeg)
Bendungan SIDA – Balai Padukuhan Bendungan Kalurahan Bendungan menjadi saksi semaraknya kegiatan pemberdayaan perempuan melalui pelatihan pembuatan tas talikur. Acara yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan kemandirian ekonomi para perempuan ini dihadiri oleh berbagai kelompok perempuan aktif di Kalurahan, termasuk Ibu-ibu PKK, kader KB, kader Posyandu, dan anggota Kelompok Wanita Tani (KWT).
Artikel Terkini
-
Jelang Pentas Pemuda-Pemudi Berlatih
14 Juni 2016 11:53:17 WIB Didik RustantoBendungan, minggu malam pemuda-pemudi karang taruna Padukuhan Bendungan tampak bergoyang-goyang, bukan goyang karena suara dangdut atau dugem, mereka bergoyang tari dalam latihan reog peguyuban reog Cipta Mudha Budaya padukuhan Bendungan. Di damping pelatih mereka tampak besemangat. Di karenakan mem... ..selengkapnya
-
Ngabuburit Ala Remaja Gandu
07 Juni 2016 13:34:34 WIB WARTOAnak-anak muda kreatif yang merupakan anggota Karang Taruna Unit Gandu 2 memanfaatkan momen bulan puasa ini dengan melakukan kegiatan yang positi. Dibawah komando Akhsal Rahul Ghani (15) sebagai ketua, mempunyai ide cemerlang untuk bersama-sama berlatih kemandirian dan jiwa wirausaha dengan memanfaa... ..selengkapnya
-
Melintas Kuburan, Kenapa takut?
07 Juni 2016 09:07:43 WIB WARTOGandu 6/6. Di era jaman yang semakin modern saat ini, sikap individualisme semakin tinggi. Namun tidak terjadi di Padukuhan Gandu 1 dan Gandu 2. Rasa toleransi yang tinggi tetap dipertahankan sampai saat ini bahkan melibatkan kaum muda dan kaum tua bersama-sama mencari solusi dan langkah nyata dalam... ..selengkapnya
-
Gugur Gunung Dalam Rangka Bulan Bakti Gotong Royong
06 Juni 2016 13:21:12 WIB WARTOSebagai salah satu bentuk peran serta masyarakat dalam menuju Desa yang lebih maju, maka dengan ini masyarakat Desa Bendungan sebagai salah satu bagian dari masyarakat Kecamatan Karangmojo Kabupaten Guungkidul berperan serta secara aktif dalam menyukseskan program Bulan Bakti Gotong-Royong Masyaraka... ..selengkapnya
-
Jelang Puasa, Warga Bendungan Lakukan Tarhib
06 Juni 2016 12:16:35 WIB Didik RustantoAl mustaqim, kamis 2 juni 2016 kemaren, 4 hari menjelang datangnya bulan suci Ramadhan, Takmir Masjid Al Mustaqim Bendungan mengadakan pengajian menjelang bulan Ramadhan. Mendatangkan ustad Subaryanto dari Playen untuk memberikan ceramah. Warga tampak antusias mendengarkan. Di mulai dengan sambutan ... ..selengkapnya
-
Lokakarya Mini Tribulan, Bendungan Terbaik
01 Juni 2016 18:57:16 WIB WARTORabu, 1 Juni 2016. UPT Puskesmas Karangmojo II menyelenggarakan Lokakarya Mini Tribulan pada Rabu 1 Juni 2016. Dalam kegiatan tersebut bertujuan untuk mengetahui komitmen penganggaran dibidang kesehatan untuk masing-masing instansi di wilayah Kecamatan Karangmojo. Hadir dalam acara tersebut s... ..selengkapnya
-
Tumpeng Untuk Gunungkidul
01 Juni 2016 11:45:55 WIB Didik RustantoPada acara Malam Tirakatan dalam rangka memperingati hari jadi Gunungkidul dibacakan kilas balik tentang sejarah Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan oleh para pakar sejarah, disimpulkan bahwa Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul adalah 27 Mei 1831. Sehingga, pada ... ..selengkapnya
-
Misteri Pulung Gantung
01 Juni 2016 09:26:21 WIB WARTOTerjadinya kasus bunuh diri yang sering terjadi berurutan di daerah Gunungkidul, sudah diketahui sejak beberapa puluh tahun yang lalu. Hal ini menyisakan banyak misteri, banyak pertanyaan untuk kalangan profesi dan ilmiah dan meninggalkan kesedihan untuk keluarga yang ditinggalkan. Angka kejadian bu... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selain Pelatihan Talikur, Kader Dan PKK Juga Mendapatkan Pelatihan Kewirausahaan
- Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
- LP2A Mengadakan Syawalan Se Kalurahan Bendungan
- Purna Tugas, Kamituwa Kalurahan Bendungan Pamit
- Masyarakat Kalurahan Bendungan Laksanakan Tradisi Malam Selikuran
- Hujan Deras, Akibatkan Tembok PKM Roboh
- PELUR NO 18 THN 2024