Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
IRWANTO, 15 April 2025 09:58:59 WIB
.jpeg)
Bendungan SIDA – Balai Padukuhan Bendungan Kalurahan Bendungan menjadi saksi semaraknya kegiatan pemberdayaan perempuan melalui pelatihan pembuatan tas talikur. Acara yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan kemandirian ekonomi para perempuan ini dihadiri oleh berbagai kelompok perempuan aktif di Kalurahan, termasuk Ibu-ibu PKK, kader KB, kader Posyandu, dan anggota Kelompok Wanita Tani (KWT).
Artikel Terkini
-
Dapat Program Padat Karya Tata Nilai Kejogjakartaan, Pemerintah Kalurahan Survei Lokasi
18 Februari 2024 22:34:35 WIB IRWANTOBendungan SIDA – (latepost) Tahun 2024 Kalurahan Bendungan Kapanewon Karangmojo mendapat program padat karya tata nilai kejogjakartaan dari Dana Keistimewaan senilai 175.000.000 (seratus tujuh puluh lima juta rupiah). Dana tersebut rencananya akan dipergunakan untuk pembangunan Jogging track d... ..selengkapnya
-
Persiapan peresmian JUT, Warga Adakan Giat Kerja Bakti Lingkungan
18 Februari 2024 16:08:21 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Jalan usaha tani (JUT) merupakan salah satu akses jalan bagi petani khususnya yang sangat diperlukan. Adanya JUT dimaksudkan untuk mempermudah akses petani dalam mengangkut hasil panen salah satunya. Seperti di Padukuhan Gandu 1 Kalurahan Bendungan yang mendapatkan program JUT dari ... ..selengkapnya
-
PEMILU Selesai Dalam 24 Jam, KPPS Tetap Semangat
16 Februari 2024 10:03:06 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Pemilihan umum ( PEMILU ) sudah tiba yaitu memilih calon Presiden dan Wakil Presiden, DPD RI, DPR RI, DPRD PROVINSI, dan DPRD KABUPATEN. PEMILU dilaksanakan pada Rabu,14 Februari 2024 mulai pukul 07.00 WIB. Dalam pemungutan suara tersebut melayani DPT, DPTb dan DPK. Di Kalurahan Ben... ..selengkapnya
-
KPPS Di Kalurahan Bendungan Mempersiapkan TPS
12 Februari 2024 17:42:24 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Pemilu sebentar lagi datang, sudah saatnya KPPS untuk mempersiapkan TPS (Tempat Pemungutan Suara) di wilayah masing-masing. Persiapan tersebut tentunya di seluruh Kalurahan di kabupaten Gunungkidul khususnya dan umumnya di Indonesia. Senin (12/2) di Kalurahan Bendungan secara serent... ..selengkapnya
-
Kalurahan Bendungan Gelar Apel Siaga Linmas Persiapan PAM Pemilu 2024
07 Februari 2024 11:18:26 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Pesta demokrasi segera tiba, sudah waktunya masyarakat menentukan pilihannya untuk DPRD, DPR Provinsi, DPR RI, DPD RI dan Presiden, melalui pemungutan suara di TPS masing-masing pada hari Rabu 14 Februari 2024. Dalam pemungutan suara diperlukan pengamanan yang baik, tentunya oleh ba... ..selengkapnya
-
Gerimis Melanda, Kerja Bakti Tetap Jalan
03 Februari 2024 21:47:15 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Kebersihan lingkungan memang menjadi salah satu tujuan pokok masyarakat. Kebersihan lingkungan yang wajib dijaga agar setiap orang yang melihat dan berada dilingkungan tersebut merasa nyaman. Biasanya untuk menjaga kebersihan lingkungan dilakukan dengan cara gotong royong kerja bakt... ..selengkapnya
-
Meskipun Hujan, Apel Kerja Tetap Dilaksanakan
29 Januari 2024 08:56:39 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Apel Pemerintah Kalurahan sudah menjadi salah satu kewajiban yang harus dilaksanakan setiap Hari Senin di setiap Kalurahan se Kabupaten Gunungkidul. Namun akhir-akhir ini yang menjadi kendala dalam pelaksanaan apel kerja Pemerintah Kalurahan adalah cuaca, kadang hujan dan juga kadan... ..selengkapnya
-
KPPS Mendapatkan Bimtek Pelaksanaan Pemungutan Suara
27 Januari 2024 09:51:09 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Setelah pelantikan dan pengambilan sumpah janji KPPS Kalurahan Bendungan beberapa hari yang lalu, sebagai tahapan berikutnya dilakukan bimtek untuk KPPS. Sabtu (27/1/2024) sebanyak 56 KPPS mendapatkan bimtek pelaksanaan pemilu. Mulai dari tata cara persiapan di TPS, pelaksanaan Pemu... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selain Pelatihan Talikur, Kader Dan PKK Juga Mendapatkan Pelatihan Kewirausahaan
- Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
- LP2A Mengadakan Syawalan Se Kalurahan Bendungan
- Purna Tugas, Kamituwa Kalurahan Bendungan Pamit
- Masyarakat Kalurahan Bendungan Laksanakan Tradisi Malam Selikuran
- Hujan Deras, Akibatkan Tembok PKM Roboh
- PELUR NO 18 THN 2024