Bendungan SIDA – Kalurahan Bendungan memasuki usia yang ke-109 di tahun 2024 (1915-2024). Dalam memperingati hari jadi Kalurahan Bendungan yang ke-109 tersebut, kali ini Pemerintah Kalurahan Bendungan tidak menggelar acara yang meriah. Namun hanya dilaksanakan secara sederhana.

Artikel Terkini

  • Sosialisasi BKB Untuk Kader, Bumil dan Stunting

    13 Juli 2023 10:26:53 WIB WARTO
    Sosialisasi BKB Untuk Kader, Bumil dan Stunting
    Bendungan SIDA. Pemerintah Kalurahan Bendungan mengadakan kegiatan Sosialisasi Bina Keluarga Balita BKB Kamis (13/07/2023) melalui APBKal 2023. Kegiatan sosialisasi diikuti oleh 30 peserta terdiri dari kader, bumil dan keluarga yang masuk kategori stunting. Hadir dalam kegiatan tersebut Panewu Karan... ..selengkapnya

  • Pembekalan Calon Staf Ulu-ulu Bendungan

    12 Juli 2023 11:19:23 WIB WARTO
    Pembekalan Calon Staf Ulu-ulu Bendungan
    Bendungan SIDA. Panitia Pengisisan Staff Pamong Kalurahan Bendungan melaksanakan pembekalan bagi Calon Staf Ulu-ulu di Ruang Rapat Kantor Kalurahan Bendungan (12/06/23).  Sebanyak 12 Calon yang dinyatakan lolos tahap pertama seleksi administrasi yang berhak mengikuti tahapan selanjutnya yaitu u... ..selengkapnya

  • Pelaksanaan Sholat Idul Adha Berjalan Lancar, Hewan Qurban Juga Meningkat

    28 Juni 2023 10:12:17 WIB IRWANTO
    Pelaksanaan Sholat Idul Adha Berjalan Lancar, Hewan Qurban Juga Meningkat
    Bendungan SIDA - Hari Raya Idul Adha 1444 H telah tiba. Warga masyarakat menyambutnya dengan gembira. Warga Kalurahan Bendungan bersama - sama melaksanakan Sholat Idul Adha di tanah lapang Kalurahan Bendungan pada Rabu, 28 Juni 2023. Pelaksanaan Sholat Idul Adha tersebut dimulai pada pukul 06.30 WIB... ..selengkapnya

  • Kalurahan Bendungan Melaksanakan Muskal Penyusunan RKPKal 2024

    28 Juni 2023 09:51:34 WIB IRWANTO
    Kalurahan Bendungan Melaksanakan Muskal Penyusunan RKPKal 2024
    Bendungan SIDA - Menindaklanjuti hasil musdus di Kalurahan Bendungan maka selanjutnya dilakukan Musyawarah Kalurahan (Muskal) RPJM Kalurahan tahun 2024 . Musyawarah Kalurahan RPJM Kal di Kalurahan Bendungan telah dilaksanakan pada Senin (26/6/2023), bertempat di ruang rapat Aula Kalurahan Bendungan ... ..selengkapnya

  • Mahasiswa KKN UGM Ikut Apel Kerja Pemerintah Kalurahan Dan Sekaligus Perkenalan

    28 Juni 2023 09:39:28 WIB IRWANTO
    Mahasiswa KKN UGM Ikut Apel Kerja Pemerintah Kalurahan Dan Sekaligus Perkenalan
    Bendungan SIDA – Mahasiswa UGM akan melaksanankan KKN (Kuliah kerja nyata) di Kalurahan Bendungan. KKN yang dilaksanakan mahasiswa UGM ini dalam skub Kalurahan yang terdiri dari 5 Padukuhan. Senin pagi (26/06/2023) mahasiswa yang melaksanakan KKN di Kalurahan Bendungan ikut serta dalam apel ke... ..selengkapnya

  • Khusus Penduduk Kalurahan Bendungan, Ayo Segera Daftar Pengisian Staff Pamong Kalurahan

    26 Juni 2023 10:11:32 WIB IRWANTO
    Khusus Penduduk Kalurahan Bendungan, Ayo Segera Daftar Pengisian Staff Pamong Kalurahan
    Bendungan SIDA – Setelah melaksanakan pembentukan panitia pengisian staff Pamong Kalurahan, kemudian dilakukan sosialisasi kepada masyarakat salah satunya melalui website dan media sosial. Sosialisasi ini bermaksud untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat Kalurahan Bendungan bahwa di Pem... ..selengkapnya

  • Informasi Pengisian Staff Pamong Kalurahan Bendungan

    26 Juni 2023 09:14:17 WIB WARTO
    Informasi Pengisian Staff Pamong Kalurahan Bendungan
    Bendungan SIDA. Panitia pengisian lowongan lowongan staff pamong kalurahan akan melaksanakan kegiatan Pengisian Staff Pamong Kalurahan formasi Staff untuk membantu kinerja Ulu-Ulu Kalurahan Bendungan  dengan persyaratan umum sebagai berikut : Surat pernyataan bermaterai FC Ijazah FC ... ..selengkapnya

  • Kalurahan Bendungan Melaksanakan Rembuk Stunting

    07 Juni 2023 21:05:59 WIB IRWANTO
    Kalurahan Bendungan Melaksanakan Rembuk Stunting
    Bendungan SIDA - Rembuk stunting merupakan salah satu rangkaian pra musyawarah Kalurahan (muskal) untuk penyusunan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Kalurahan tahun 2023, juga menjadi amanat Pemerintah Pusat dan Kabupaten terhadap Pemerintah Kalurahan agar memprioritaskan penggunaan Dana Desa tahun 202... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Terjemah