Berita Desa
-
Warga RT 01 Padukuhan Gandu 2 Swadaya Membuat Saluran Gorong-gorong
09 September 2021 11:16:52 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Gotong royong merupakan salah satu kunci majunya dan tentramnya suatu daerah, entah itu Padukuhan,Desa/Kalurahan maupun Bangsa. Salah satu budaya gotong royong tersebut masih erat terjaga oleh warga Padukuhan Gandu 2 Kalurahan Bendungan, di wilayah RT 01 contohnya sudah 2 malam melaksanakan ..selengkapnya
-
BLT DD Tahap 9 Cair
06 September 2021 14:17:52 WIB IRWANTOBendungan SIDA - BLT DD Kalurahan Bendungan untuk Tahap 9 (Sembilan) bulan September 2021 sudah tersalurkan. Penyaluran dilaksanakan di Aula Balai Kalurahan Bendungan pada minggu pertama bulan ini yaitu pada hari Jum’at pagi (3/9/2021) pukul 09.00 WIB kepada 23 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari ..selengkapnya
-
Warga Selang Bongkar Bangunan Cungkup Makam
06 September 2021 13:57:56 WIB IRWANTOBendungan SIDA – Pembongkaran bangunan cungkup makam dilakukan oleh warga Padukuhan Selang Kalurahan Bendungan di area makam Padukuhan Selang, Minggu (5/9/2021) pukul 07.30 WIB. Kegiatan itu dilakukan dengan cara gugur gunung atau kerja bakti. Program ini adalah inisiatif warga masyarakat, dalam ..selengkapnya
-
Kalurahan Bendungan Adakan Pelatihan Pemulasaraan Jenazah Infeksius
26 Agustus 2021 13:25:41 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Penanganan kasus Jenazah infeksius dan Covid-19 harus memiliki protokol yang khusus agar tidak terjadi penularan. Pemerintah Kalurahan Bendungan mengadakan pelatihan pemulasaran dan pemakaman Jenazah Infeksius bagi tim Pemakaman Covid-19 Kalurahan Bendungan pada hari Selasa (24/08/2021) ..selengkapnya
-
Vaksinasi Gratis Untuk 3 Hari, Digelar Lagi Di Balai Kalurahan Bendungan
25 Agustus 2021 21:50:39 WIB IRWANTOBendungan SIDA – Jadwal vaksinasi gratis selama 3 hari kembali diberikan oleh Puskesmas Karangmojo II kepada Warga Kalurahan Bendungan khususnya dan untuk warga di wilayah kerja Puskesmas Karangmojo II pada umumnya mulai dari tanggal 24-26 Agustus 2021. Kali ini sasarannya untuk usia 18 tahun ..selengkapnya
-
Satu Lagi Kerajinan Bambu Produk Lokal Bendungan
25 Agustus 2021 21:17:50 WIB IRWANTOBendungan SIDA – Satu lagi produk lokal Kalurahan Bendungan yakni dari Padukuhan Bendungan dengan Kandang ayam dari bambu. Beliau adalah mbah Wagiman begitu akrab panggilannya, seorang warga Rt 01 Rw 01 , Padukuhan Bendungan. Beliau menggeluti kerajinan ini sudah lama dan mengaku punya keahlian ..selengkapnya
-
Gugur Gunung Warga Gandu 1 Dan Gandu 2 pasang Pipa Ke Makam
13 Agustus 2021 11:13:20 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Pemasangan jaringan pipa air bersih ke area makam sasonoloyo Padukuhan Gandu telah dilakukan pada hari Minggu (8/8/2021) pukul 07.30 WIB. Kegiatan itu dilakukan dengan cara gugur gunung atau kerja bakti. Program pipanisasi ini adalah inisiatif warga masyarakat, mengingat kebutuhan yang ..selengkapnya
-
Pendampingan Jaga Warga Dari Satpol PP DIY
13 Agustus 2021 10:33:03 WIB IRWANTOBendungan SIDA - Bertempat di Kalurahan Bendungan Kapanewon Karangmojo pada hari Selasa (10/8/2021) khususnya di 5 padukuhan dengan waktu yang berbeda, dilaksanakan “Pendampingan dan Pengembangan Kapasitas Jaga Warga” yang terselenggara berkat kerjasama antara pol PP DIY dengan Kalurahan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selain Pelatihan Talikur, Kader Dan PKK Juga Mendapatkan Pelatihan Kewirausahaan
- Kader dan PKK Kalurahan Bendungan Mendapatan Pelatihan Talikur
- LP2A Mengadakan Syawalan Se Kalurahan Bendungan
- Purna Tugas, Kamituwa Kalurahan Bendungan Pamit
- Masyarakat Kalurahan Bendungan Laksanakan Tradisi Malam Selikuran
- Hujan Deras, Akibatkan Tembok PKM Roboh
- PELUR NO 18 THN 2024